24 C
id

Terjadi Kebakaran Dahsyat, Sijago Merah Hanguskan Empat Buah Rumah



Banyuasin | Sumsel.suarana.com - Terjadi kebakaran dahsyat di lorong Indrawati dan lorong pudak Kelurahan Sungsang ll Kecamatan Banyuasin ll Kabupaten Banyuasin Sumatera Selatan, yang mengakibatkan sebanyak empat buah rumah warga hangus terbakar, peristiwa nahas tersebut terjadi sekira pukul 15,15 wib. Rabu 29 Oktober 2025.

Menurut informasi yang didapat, awal mula rumah yang terbakar ialah di lorong Indrawati Desa Sungsang II kecamatan Banyuasin II, yakni 
‎rumah milik Banun (Rumah)
‎- malik bawah rumah banun
‎- ema/lani, dan Roima (Rumah)
‎-Fatimah
‎- tena/ateng
‎- airin/Lukman yang kemudian merembet ke lorong pudak hingga mengakibatkan rumah Hj.Sukajadi 1 rumah dan 1 gedung walet, santi / alibudin (Rumah) pun ikut dilahap api.
menurut salah satu korban, Ema ( 35) mengatakan kebakaran tersebut berlangsung dengan cepat dan membingungkan, menurut Ema saat dirinya sedang masak tiba-tiba di kamar tempat mertuanya tidur sudah ada api menyala entah dari mana asalnya.



Mendapati adanya peristiwa tersebut, Camat kecamatan Banyuasin ll Ahmad Riduan S Sos M Si beserta beberapa Stakeholder di wilayah kecamatan ini langsung menuju ke lokasi untuk memastikan kondisi di lapangan dan memberikan pengarahan langsung kepada warga masyarakat setempat untuk melakukan langkah langkah efektif terkait pemadaman api agar tidak menyebar lebih luas.

>"untuk sementara di perkirakan oleh konseling listrik yang mengakibatkan 1 Orang (banun) mengalami luka bakar di tangan" terangnya saat dikonfirmasi awak media.
Selain menjelaskan tentang beberapa rumah warga yang terbakar Ahmad Riduan S Sos M Si. juga menyampaikan bahwa terdapat pula tiga orang warga yang terdampak akibat peristiwa tersebut, selaku camat setempat dirinya berharap peristiwa tersebut tidak terulang kembali, dan para korban dapat tegar menerima cobaan musibah kebakaran tersebut.

‎ >"yang terdampak 
‎1.saman/beda
‎- erja/dapit
‎2 awaludin
‎3. japar " tuturnya 
‎>"semoga  para korban dan keluarga diberikan kesabaran dan ketabahan dan semoga musibah kebakaran ini tidak terjadi lagi" harapnya

Berkat bantuan dari para warga masyarakat yang berbondong-bondong datang ke lokasi untuk memadamkan api serta memberikan pertolongan pada para korban kebakaran dahsyat tersebut akhirnya berhasil dipadamkan.



. Pewarta: Junaidi
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru
Advertisement
- Advertisment -
⚠️ Peringatan Plagiarisme
Dilarang mengutip, menyalin, atau memperbanyak isi berita maupun foto dalam bentuk apa pun tanpa izin tertulis dari Redaksi. Pelanggaran terhadap hak cipta dapat dikenakan sanksi sesuai UU Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta dengan ancaman pidana penjara maksimal 10 tahun dan/atau denda hingga Rp4 miliar.

Dukung jurnalisme independen bersama Suarana.com untuk terus menghadirkan berita berkualitas.

👉 Klik di sini untuk mendukung

Jaringan Media

Suarana Suarana.com Suarana Jabar Suarana Jabar Suarana Jateng Suarana Jateng Suarana Jatim Suarana Jatim Suarana Lampung Suarana Lampung Suarana Kalbar Suarana Kalbar Suarana Aceh Suarana Aceh Suarana Pontianak Suarana Pontianak Suarana Sumsel Suarana Sumsel Suarana Sumut Suarana Sumut Lintas Indonesia Lintas Indonesia Taktis Taktis.web.id Zonix Zonix.web.id Karawang Expres Karawang Expres Fokus Kalbar Fokus Kalbar Pojok Media Pojok Media Politikanews Politikanews Gepani Gepani.web.id Borneonews Borneonews.web.id Kalbarsatu Kalbarsatu.web.id Indonesia Network Indonesia Network Kabar Negeri Kabarnegeri.web.id Karawang Bergerak Karawang Bergerak Bukafakta Bukafakta.web.id Radarkita Radarkita.web.id Inspirasi Inspirasi.web.id IIndeka Indeka.web.id Kampara Kampara.web.id Linkbisnis Linkbisnis.co.id Expose Expose.web.id Suarakotasiber Suarakotasiber Rizki Suarana RIzki Suarana Warta Nasional Warta Nasional Jejak Kasus Jejakkasus.my.id Pangkal.id Pangkal.id Suara Bangsa Suara Bangsa Jurnal Rakyat Jurnal Rakyat Fakta Plus Faktaplus.web.id Lensa Berita Lensa Berita